Search

Ultah ke-44 Tahun, Anggun C Sasmi Bangga Tanpa Permak Wajah

Senin, 30 April 2018 – 18:41 WIB
Ultah ke-44 Tahun, Anggun C Sasmi Bangga Tanpa Permak Wajah - JPNN.COM

jpnn.com, JAKARTA - Anggun C Sasmi baru saja merayakan ulang tahun yang ke-44.

Di hari bahagianya, Anggun mendapat kejutan dari suami juga putrinya.

Pelantun lagu Tua Tua Keladi ini juga banjir ucapan dari penggemar juga follower-nya di Instagram.

Lewat posting-an di Instagram, Anggun mengucapkan terima kasih atas doa yang dialamatkan kepadanya. Anggun juga mengaku sangat tersentuh.

Di usia 44 tahun, ibu satu anak ini juga bangga tak melakukan permak apapun pada bagian wajahnya.

44 years and 1 day. No filter, no Botox, no filler. Just me. Thank you for all your Birthday wishes, I’mtruly touched,” tulisnya.

Membaca keteragan tersebut, Anggun banjir pujian dari warganet. Mereka kagum tak ada yang berubah dari idolanya itu meski kini sudah menjadi penyanyi internasional.(chi/jpnn)

Berita Terkait
Berita Lainnya
Sponsored Content
loading...
loading...

Let's block ads! (Why?)

https://www.jpnn.com/news/ultah-ke-44-tahun-anggun-c-sasmi-bangga-tanpa-permak-wajah

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Ultah ke-44 Tahun, Anggun C Sasmi Bangga Tanpa Permak Wajah"

Post a Comment

Powered by Blogger.