Search

Egy Maulana Vikri Tes Fisik di Lechia Gdanks, Semoga Sukses

Jumat, 11 Mei 2018 – 15:22 WIB
Egy Maulana Vikri Tes Fisik di Lechia Gdanks, Semoga Sukses - JPNN.COM

jpnn.com, WARSAWA - Bintang muda Indonesia Egy Maulana Vikri sudah berada di Polandia untuk menjalani tes fisik di Lechia Gdanks.

Dalam video pendek di akun Instagram Lechia terlihat Egy mengenakan “peralatan tempur” saat menjalani tes.

Egy terlihat memakai masker yang berguna untuk mengukur VO2 max.

Pemain asal Sumatera Utara itu juga berlari bolak-balik di bawah pengawasan staf kepelatihan Lechia.

“Egy pada tes kinerja di Lechia,” demikian bunyi pernyataan Lechia di akun Instagram, Jumat (11/4).

Kolom komentar Intagram klub Polandia itu langsung dibanjiri komentar dari netizen.

Berita Terkait
Berita Lainnya
Sponsored Content
loading...
loading...

Let's block ads! (Why?)

https://www.jpnn.com/news/egy-maulana-vikri-tes-fisik-di-lechia-gdanks-semoga-sukses

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Egy Maulana Vikri Tes Fisik di Lechia Gdanks, Semoga Sukses"

Post a Comment

Powered by Blogger.