
Teten Masduki. Foto: Agus Wahyudi/dok.JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Rini Soemarno merombak jajaran direksi Perusahaan Umum Badan Usaha Logistik (Perum Bulog).
Keputusan ini ditetapkan dalam Surat Keputusan Menteri BUMN Nomor: SK-115/MBU/04/2018 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan Anggota-Anggota Direksi Perum Bulog.
Rini menunjuk Komisaris Jenderal (Purn) Budi Waseso menjadi Direktur Utama Bulog.
Tak hanya itu, Rini juga menetapkan Teten Masduki sebagai Ketua Dewan Pengawas BULOG menggantikan Sudar Sastro Atmojo. Keputusan tersebut tertuang dalam Surat Keputusan Menteri BUMN Nomor: SK-116/MBU/04/2018.
Deputi Bidang Usaha Industri Agro dan Farmasi Kementerian BUMN, Wahyu Kuncoro mengatakan, perombakan direksi di Perum Bulog merupakan salah satu bentuk penyegaran manajemen perusahaan.
Wahyu juga menegaskan, pemerintah juga terus mendorong kestabilan harga pangan dan kebutuhan pokok lainnya menjelang lebaran 2018.(chi/jpnn)
Berikut jajaran direksi Perum Bulog yang dirombak:
Memberhentikan dengan hormat:
Jumat, 27 April 2018
Sukses Jadi Bintang Film, Akhirnya Prilly Latuconsina Bangun Rumah IdamannyaJumat, 27 April 2018
Real Madrid dan Ronaldo Ukir Rekor Hebat di Liga ChampionsJumat, 27 April 2018
Busana Muslim Indonesia BerpotensiJumat, 27 April 2018
Jokowi: Prinsip Transparansi dan Akuntabilitas dalam Pengelolaan Dana HajiKamis, 26 April 2018
Febby Rastanty Kapok Makan pedas dan Asam, Alasannya...Kamis, 26 April 2018
Kevin Aprilio Ngebet Meminang Vicy Melanie Tahun IniKamis, 26 April 2018
Omset Ratusan Juta Perbulan, Ini Usaha MeisyaKamis, 26 April 2018
Prilly Latuconsina jadi Brand Ambassador Terkenal
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Teten Masduki Diangkat jadi Ketua Dewan Pengawas Bulog"
Post a Comment